A. Nilai GiziUntuk menyusun menu yang seimbang harus memenuhi syarat-syarat kesehatan dengan perbandingan makanan pokok, lauk pauk, dan sayuran terdiri dari 4 sehat 5 sempurna. Disini harus diperhatikan pola kebutuhan gizi tiap anggota kelurga yang bergantungan kepada usai, jenis kelamin unsur-unsur jangan sampai hilang pada waktu mengolah bahan makanan.
B. Jangkauan keuanganDalam menyusun menu sehari-hari janganlah terlalu mahal harganya tetapi harus disesuaikan dengan jangkauan keuangan keluarga. Karena susunan menu yang akan kita hidangkan tidak dilihat dari mewah tidaknya hidangan tetapi dilihat dari nilai gizinya.
C. Mudah penyelanggraannyaHidangan tidak perlu terdiri atas banyak jenis masakan tapi pilihan jenis masakan yang tidak banyak memakan waktu dalam penyelanggraan atau dalam mengolahnya. Buatlah suatu masakan sekaligus seperti gado-gado, capcay dan lain-lain.
Jadi kita harus memilih nama masakan yang diolahnya lama maba yang cepat. Serta jangan sampai dalam suatu hidangan terdiri atas masakan yang sulit semula makanan waktu yang lama seperti bandeng dalam membuat menu sebaiknya dari bahan yang mudah di dapat (sesuai musim) dan peralatan yang dipakai harus sesuai dengan yang kita miliki
D. Harus ada variasi dan dinikmatiHidangan hendaknya supaya tidak cepat bosan atau supaya dinikmati supaya dinikmati harus disusun berganti-ganti setiap hari untuk itu harus merencanakan susunan hidangan dengan sekaligus untuk beberapa hari atau untuk satu bulan dalam menyusun menu (Pintar memilih jenis menu) yang di inginkan supaya dinikmati oleh seluruh keluarga
Harus ada variasi dalam hal rasa, bentuk, cuka dan warna1. Variasi dalam hal rasa adalah menu yang dihidangkan jangan asin semua atau pedas semua tetapi harus ada rasa asin, pedas, manis, dll
2. Jenis makananpun harus ada yang berkuah minsalnya sayur dan ada yang kermy
3. Dalam menu makan yang dihidangkan itu jangan dari bahan yang sama seperti : Sop Daging Sapi, Sate Sop, Pepes Ikan, Kerkedel Ikan, Ikan Bakar
4. Harus disesuaikan dengan kesempatan yaitu menu yang disusun ada untuk sehari-hari ada untuk keperluan pesta ulang tahun, khitanan, pesta perkawinan, DLL
infodou
Saturday, February 23, 2019